Postingan

Menampilkan postingan dengan label khazanah Islam

Perkataan yang tergolong sebagai perkataan kufur - Kitab Risalah Ahlussunnah Wal Jama’ah Karya Hadlratus Syaikh Hasyim Asy'ari - 29

Gambar
قال المؤلف رحمه الله تعالى : قَالَ القَاضِي عِيَاضٌ فِي الشِّفَا: إِنَّ كُلَّ مَقَالَـةٍ صَرَّحَتْ بِنَفْيِ الرُّبُـوْبِـيَّةِ أَو الوَحْدَانِيَّةِ أَوْ عِبَادَةِ غَيْرِ اللهِ أَوْ مَعَ اللهِ فَهِيَ كُفْرٌ كَمَقَالَةِ الدَّهْرِيَّةِ وَالنَّصَارَى وَالْمَجُوْسِ وَالَّذِيْنَ أَشْرَكُوْا بِعِبَادَةِ الأَوْثَانِ أَوْ الْمَلاَئِكَةِ أَو الشَّيَاطِيْنِ أَو الشَّمْسِ أَو النُّجُوْمِ أَو النَّارِ أَوْ أَحَدٍ غَيْرِ اللهِ. “Al Qadli ‘Iyadl berkata dalam kitab asy-Syifa: Setiap perkataan yang secara shorih (jelas) menafikan rububiyyah (ketuhanan) Allah, keesaan Allah atau perkataan yang menyatakan ibadah kepada selain Allah, atau beribadah kepada sesuatu selain Allah digabung dengan ibadah kepada Allah, maka itu semua adalah kekufuran, seperti perkataan golongan Dahriyyah, orang-orang kristen, Majusi, orang-orang yang menyekutukan Allah dengan menyembah berhala, para Malaikat, setan, matahari, bintang, api, atau siapa-pun dan sesuatu apa-pun selain Allah“. Catatan Mbah Hasyim Asy'ari menye

Akhlak Rasulullah, Teladan dari Semua Nabi Sebelumnya

Gambar
Sebagai rasul terakhir, Nabi Muhammad SAW memiliki akhlak yang agung, bahkan Alquran pun secara tegas mengakui. Hal ini terlihat dalam surat Al-Qalam ayat 4 : وَاِنَّكَ لَعَلٰى خُلُقٍ عَظِيْمٍ Wa innaka la'alā khuluqin 'aẓīm.  “Sesungguhnya engkau (Muhammad) berada di atas akhlak yang agung.” Pakar Tafsir Alquran asal Indonesia dalam buku  Wawasan Alquran: Tafsir Tematik atas Pelbagai Persoalan Umat  menjelaskan, kata “di atas” mempunyai makna yang sangat dalam dan melebihi kata lain. Misal, pada tahap atau dalam keadaan akhlak mulia. Sebagian ulama tafsir menyimpulkan  Nabi Muhammad  telah meneladani sifat-sifat terpuji dari para nabi sebelum dia. Nabi Nuh AS dikenal sebagai seorang yang gigih dan tabah dalam berdakwah, Nabi Ibrahim AS dikenal sebagai seorang yang pemurah, Nabi Daud AS dikenal sebagai nabi yang menonjolkan rasa syukur dan penghargaan atas nikmat Allah, Nabi Zakaria, Yahya, dan Isa adalah nabi yang berupaya menghindari kenikmatan dunia demi mendekatkan diri kep

Nabi Muhammad SAW: Menyeru dari Atas Bukit Shafa

Gambar
  Abu Thalib bekomentar: “Kami tidak bisa membantumu, atau menerima semua nasihatmu, atau mempercayai kebenaran ucapanmu. Mereka dari keluarga ayahmu ini sudah sepakat dan aku salah satu dari mereka.  Namun akulah orang yang pertama kali mendukung apa yang kau inginkan. Maka teruskanlah apa yang diperintahkan kepadamu. Demi Allah, aku akan selalu melindungimu. Hanya aku pribadi belium siap untuk meninggalkan agama Abdul Muththalib.” Abu Lahab menyergah:”Demi Allah, ini betul-betul kabar buruk. Hentikan dia sebelum orang lain melakukannya.”  Abu Thalib bersikeras. “Demi Allah, kami tetap akan melindunginya selagi kami masih hidup.”  (  Ar-Rahiq al-Makhtum  hal. 91-92) Setelah yakin dengan perlindungan sang paman, Abu Thalib,  Nabi Muhammad  saw kemudian menyampaikan dakwahnya secara terbuka kepada penduduk Makkah. Beliau  mendaki bukit Shafa. Di puncak batunya yang paling tinggi beliau menyeru, “ Ya shabahah! ” Ini merupakan seruan peringatan yang lazim digunakan untuk mengabarkan adany

Benarkah Padang Mahsyar di Akhirat Kawasan tak Berpenghuni ?

Gambar
  Setiap insan manusia akan kembali ke kampung halaman akhirat, di sana mereka akan mendapatkan balsan sesuai dengan perbuatannya di dunia. Kelak manusia juga akan dikumpulkan di Padang Mahsyar. Dan seperti apakah  Padang Mahsyar  di kampung akhirat ? Dilansir dari laman   Mawdoo3   pada Senin (18/1), di dalam Alquran, Allah SWT menjelaskan manusia akan berkumpul di padang  Mahsyar  untuk bertemu dengan Allah Yang Maha-Esa. Allah SWT berfirman:  يَوۡمَ تُبَدَّلُ الۡاَرۡضُ غَيۡرَ الۡاَرۡضِ وَالسَّمٰوٰتُ‌ وَبَرَزُوۡا لِلّٰهِ الۡوَاحِدِ الۡقَهَّارِ‏  "(Yaitu) pada hari (ketika) bumi diganti dengan bumi yang lain dan (demikian pula) langit, dan mereka (manusia) berkumpul (di Padang Mahsyar) menghadap Allah Yang Maha Esa, Mahaperkasa." (QS Ibrahim: 48). Selain itu, Nabi Muhammad ﷺ juga memberikan penjelasan seperti apa kondisi dari padang mahsyar kelak. Rasulullah ﷺ bersabda:   يُحْشَرُ النَّاسُ يَوْمَ الْقِيَامَةِ عَلَى أَرْضٍ بَيْضَاءَ عَفْرَاءَ كَقُرْصَةِ النَّقِيِّ لَيْسَ فِيه

Penjelasan Soal Nabi Muhammad saw Sholat di Akhir Waktu

Gambar
mengapa  Nabi Muhammad  SAW mengakhirkan waktu sholat Isya? Nabi SAW menyampaikan, penghujung sepertiga malam pertama merupakan waktu terbaik untuk menunaikan sholat Isya berjamaah jika tidak memberatkan umatnya mengakhirkan sholat dzuhur didasarkan pada sebuah hadits yang diriwayatkan Abu Hurairah dan Ibnu Umar. Nabi  Muhammad  SAW bersabda, "Jika cuaca sangat panas, akhirkanlah sholat dzuhur karena panas yang menyengat merupakan hawa panas neraka jahannam." (HR Bukhari)

Ketawaduan Nabi Muhammad

Gambar
Nabi Muhammad merupakan teladan terbaik bagi umat manusia sepanjat hayat. Di antara teladan Rasulullah yang nampak dalam kehidupan sehari-hari adalah kerendahan hati (tawadu) adalah ikon akhlak mulia Nabi dalam kehidupan hari-harinya. Abu Talhah dalam kitabnya  'Kaifa Tastafidu min al Haramain asy-Syarifain Ayyuha az-Zair wa-al-Muqim Ahwal an Nabi fi Al-Hajj'  mengatakan,  Allah mengangkat derajat hambannya, yang dalam kehidupannya selalu tawadhu. "Abu Hurairah meriwayatkan seseorang tidak bersikap  tawadhu  kecuali Allah pasti mengangkat derajatnya." ( HR Muslim). Demikian pula Allah telah memerintahkan kepada nabi dalam surah Asy-Syura 215 untuk tawadhu kepada sesama muslim. "Dan rendahkanlah dirimu terhadap orang-orang yang mengikuti, yaitu orang-orang yang beriman." Maka Nabi pun melaksanakan perintah Allah tersebut hingga mencapai tingkat kerendahan hati yang tidak dapat disamai oleh siapapun. Rasulullah melayani dirinya sendiri melayani keluarga dan di

Mengapa Ulama Disebut Sebagai Pewaris Para Nabi ?

Gambar
  Ulama adalah pewaris Nabi. Apa maksudnya? Nabi Muhammad SAW sendiri telah menggambarkan bahwa  ulama  itu berperan sebagai ahli waris para nabi.  Hal ini diketahui berdasarkan sebuah hadits panjang yang diriwayatkan dari jalur Abu Darda, sebagai berikut: من سلك طريقًا يطلبُ فيه علمًا، سلك اللهُ به طريقًا من طُرُقِ الجنَّةِ، وإنَّ المَلائكةَ لَتضعُ أجنحتَها لطالبِ العلمِ رضًا بما يصنع، وإنَّ العالمَ لَيستغفرُ له مَن في السمواتِ، ومن في الأرضِ، والحيتانُ في جوفِ الماءِ، وإنّ فضلَ العالمِ على العابدِ كفضلِ القمرِ ليلةَ البدرِ على سائرِ الكواكبِ، وإنَّ العلماءَ ورثةُ الأنبياءِ، وإنَّ الأنبياءَ، لم يُوَرِّثوا دينارًا، ولا درهمًا، إنما وَرّثوا العلمَ، فمن أخذه أخذ بحظٍّ وافرٍ “Rasulullah SAW bersabda, "Siapa yang berjalan untuk menuntut ilmu, maka Allah mudahkan jalannya menuju Surga. Sesungguhnya Malaikat akan meletakkan sayapnya untuk orang yang menuntut ilmu karena ridha dengan apa yang mereka lakukan. Orang yang mengajarkan kebaikan akan dimohonkan ampun oleh makhluk yang ada di l

Ratu Bilqis Lawan Kudeta Amr bin Abrahah

Gambar
Ratu Bilqis pemimpin kerajaan kuno di negeri Saba terkenal dengan kepiawaiannya memimpin. Kecerdasan dan kecakapan Ratu Bilqis bahkan mampu menggagalkan kudeta yang menimpanya. Dalam buku Ensiklopedia Wanita Alquran karya Imad Al-Hilali dijelaskan, Ratu Bilqis yang merupakan keturunan bangsa Semit memang dikenal dengan ketajaman pikirannya. Dia senang dengan pembangunan, kemakmuran, dan peradaban. Bahkan di samping itu, kecantikan, keluhuran, dan kekuasaannya sering kali dijadikan contoh. Ratu Bilqis mewarisi kekuasaannya dari sang ayah. Setelah ia berkuasa, ia menjadikan Ma’rib sebagai pusat kekuasaan. Perdana Menteri Prancis Tolak Larangan Jilbab Anak-Anak Bangkit dari Kesedihan Lokasi yang Disebut Rasulullah SAW Padang Mahsyar di Dunia Namun demikian, begitu ia naik takhta, masyarakatnya diprovokasi oleh Amr bin Abrahah untuk tidak menyukai pemimpin perempuan. Mereka pun berencana menentang dan membangkang terhadap pemerintahan Ratu Bilqis. Melalui Amr bin Abrahah, ia pun mulai mera